You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sudin Nakertrans Lakukan Monitoring PSBB di Grogol Petamburan
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

Sudin Nakertrans Lakukan Monitoring PSBB di Grogol Petamburan

Suku Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi (Sudin Nakertrans) dan Energi Jakarta Barat melakukan pengawasan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) disejumlah perusahaan dan toko yang ada di Jl Arjuna Utara, Kecamatan Grogol Petamburan. 

Hasilnya, perusahaan-perusahaan yang ada di Grogol Petamburan telah menutup aktivitasnya, sedang sektor yang dikecualikan telah menerapkan protokol kesehatan dan jumlah karyawan yang masuk 50 persen,

Pengawas Ketenagakerjaan, Sudin Nakertrans dan Energi Jakarta Barat, Nidia Ulfa mengatakan, selain di perkantoran pihaknya juga melakukan monitoring PSBB di beberapa toko. Salah satunya, pengawasan dilakukan di Tomang Tol Swalayan.

Disnakertrans dan Energi Perketat Pengawasan Aktivitas Perkantoran

"Hasilnya, perusahaan-perusahaan yang ada di Grogol Petamburan telah menutup aktivitasnya, sedang sektor yang dikecualikan telah menerapkan protokol kesehatan dan jumlah karyawan yang masuk 50 persen,” ujarnya, Senin (14/9).

Sementara itu, Kepala Toko Tomang Tol Swalayan, Petrus menuturkan, pihaknya telah menerapkan protokol kesehatan 3M (memamaki masker, mencuci tangan, menjaga jarak) dan jumlah karyawan yang masuk 50 persen.

“Selain itu, setiap karyawan yang tidak enak badan, kami wajibkan untuk tidak masuk kerja," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kelurahan Duren Sawit dan Pondok Bambu Deklarasikan STBM

    access_time03-05-2024 remove_red_eye5198 personNurito
  2. Personel Gabungan Tangani Ceceran Oli di Jl I Gusti Ngurah Rai

    access_time30-04-2024 remove_red_eye4312 personNurito
  3. Kelurahan Rawa Terate Gandeng CSR Tangani DBD

    access_time30-04-2024 remove_red_eye2962 personNurito
  4. 60 Warga Manfaatkan Layanan Jemput Bola Pembuatan NIB

    access_time01-05-2024 remove_red_eye2912 personTiyo Surya Sakti
  5. Sekda DKI Buka Kick Off Inventarisasi Barang Milik Daerah 2024

    access_time30-04-2024 remove_red_eye2802 personFolmer